Saya tertarik melihat perkembangan AI, terutama sejak LLM (seperti ChatGPT) dan AI visual mulai populer. T
https://m.stacker.news/99356
api saya juga penasaran:
Apakah AI bisa benar-benar membantu negara berkembang seperti Indonesia? Misalnya di bidang:
Pendidikan (pengganti tutor di daerah terpencil)
Kesehatan (deteksi penyakit, konsultasi awal)
Pertanian (analisis cuaca, hasil panen)
Pemerintahan (otomatisasi pelayanan publik)
Di sisi lain, apakah ini justru memperlebar kesenjangan digital?
Ada yang punya insight, opini, atau pengalaman lokal soal ini?